Selasa, 30 September 2025

Rumah Sakit Bertaraf Internasional Dibangun di Cikarang

Cikarang akan memiliki rumah sakit bertaraf internasional asal Australia yakni Aspen Medical yang dibangun di Cinity.

Penulis: Eko Sutriyanto
Editor: Erik S
istimewa
Aspen Medical Indonesia dan PT Sri Pertiwi Sejat, pengembang Cinity melakukan penandatanganan kerjasama pembangunan rumah sakit internasional pertama di Cikarang Kabupaten Bekasi, Senin (25/3/2024)  

Cinity menjadi pertama dan satu-satunya township terbesar yang ada di Cikarang. CINITY akan mengembangkan pusat komersial dan residensial dengan total area hijau seluas 70 ha dengan lanskap alam yang jauh dan berbeda dari kawasan Industri.

Dengan konsepnya, Cinity  menyasar target market di kategori middle sampai upper dan cenderung kalangan milenial yang tidak hanya melihat faktor harga saja melainkan memperhatikan kualitas dan value yang diperoleh ketika membeli suatu properti.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
About Us Help Privacy Policy Terms of Use Contact Us Pedoman Media Siber Redaksi Info iklan