Sopir Taksi Online Disekap di Tangerang Lalu Dibuang di Cianjur
Korban dirampok secara sadis oleh kawanan pelaku di bilangan Alam Sutera, Cipondoh, Kota Tangerang.
Editor:
Hasanudin Aco
Lalu pengemudi diarahkan melapor ke Polsek Cipondoh, Tangerang dengan membawa surat pengantar. Sebab tempat kejadian perkara berada di Tangerang.
Sejumlah barang bukti pun turut dibawa korban. Seperti tali, lakban, sera bekas jeratan.
Selain berhasil membawa kabur mobil, pelaku juga merampas telepon genggam milik korban. Polisi saat ini tengah mengusut kasus tersebut.
"Masih kami dalami dan sedang proses lidik," kata Deddy.
Penulis: Andika Panduwinata