Jumat, 3 Oktober 2025

Ramai Selebriti Transplantasi Rambut, Ketahui Apa Saja Teknik dan Syaratnya 

Transplantasi rambut tidak hanya dilakukan untuk rambut kepala, namun juga rambut ketiak, alis, kelamin, dan lainnya.

Editor: Willem Jonata
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Dokter melakukan tahapan transplantasi rambut pasien di Kai Aesthetic Clinic, Jakarta, Rabu (27/4). Kai Aesthetic Clinic hadir menawarkan layanan di bidang Hair Restoration, khususnya transplantasi rambut yang didukung oleh dokter-dokter berpengalaman dan memiliki International Cerification dalam bidang tersebut. Dalam prosesnya, transplantasi rambut dilakukan dengan teknik terbaru dengan tingkat keberhasilan 96-98%, tingkat kerapatan antar rambut yang padat, relatif tanpa rasa sakit, proses recovery yang cepat, efisiensi area donor, serta kemudahan pasien dalam kontrol kondisi rambut pasca transplantasi. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN 

Lebih lanjut, ia menjelaskan jika transplantasi rambut sebaiknya dilakukan jika pasien sudah berusia lebih dari 20 tahun.

Dan dianjurkan pula memiliki rambut donor yang cukup tebal, dan memahami terhadap tindakan transplantasi rambut.

Pasien yang mengalami kerontokan masih progresif tidak disarankan melakukan transplantasi rambut karena kerontokannya masih mungkin bertambah. 

"Penting ditekankan agar pasien memiliki ekspektasi yang realistis terhadap hasil tindakan sehingga tidak kecewa di kemudian hari,” tutup dr. Firman.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved