Sabtu, 4 Oktober 2025

Jika Ingin Anak Patuh, Ibu Bisa Bicara Tegas dan Konsisten, Tapi  Jangan Berteriak Ya

Bagaimana cara berkomunikasi yang baik antara ibu dan anak selama WFH, agar anak mengerti apa yang boleh dan tidak boleh dilakukannya ?

GRID.ID/ISTOCK
Jika Ingin Anak Patuh, Ibu Bisa Bicara Tegas dan Konsisten, Tapi  Jangan Berteriak Ya 

"Karena kalau kita teriak- teriak, anaknya malah nggak ngerti atau malah anaknya ikut teriak juga, Tegas bukan berarti kita harus teriak-teriak," tegas Grace.

Grace kembali menekankan bahwa tegas dan galak merupakan dua hal yang berbeda.

Jika ibu ingin menyampaikan hal yang dapat dipahami anak, ia menyarankan agar sang ibu berkomunikasi secara baik-baik namun tegas dan konsisten.

"Kita lihat lagi tujuan kita apa, kalo tujuan kita biar anak bisa mandiri, atau biar anak bisa bertanggung jawab, ya sebenarnya sih kita harus tegas dengan cara memberitahukan mereka, konsisten dan tidak berubah-ubah," pungkas Grace.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved