Kamis, 2 Oktober 2025

Top Rank

10 Anime Terpopuler di Dunia Sepanjang Masa, One Piece Nomor Berapa?

Berikut 10 anime paling populer di dunia sepanjang massa. Mulai dari Pokemon, Naruto, hingga One Piece, simak daftarnya.

Istimewa Netflix
SPOILER ONE PIECE - Netflix memproduksi serial anime The One Piece di platform Netflix pada Desember 2023. Berikut 10 anime terpopuler di dunia. 

Franchise ini sangat populer di kalangan anak-anak dan punya dampak budaya besar sejak 1990-an.

Pokemon menempati urutan pertama secara global berdasarkan total volume pencarian dan dominan di negara-negara besar seperti Amerika Serikat dan sebagian besar negara Oceania.

3) Kimetsu no Yaiba 7.8 persen

Anime Kimetsu no Yaiba menceritakan Tanjiro Kamado memburu iblis dan mencari obat bagi adiknya, Nezuko, yang berubah menjadi iblis. 

Anime ini dikenal karena visual yang luar biasa dan adegan aksi epik.

4) Jujutsu Kaisen 7.3 persen

Jujutsu Kaisen menceritakan Yuuji Itadori bergabung dengan dunia sihir untuk melawan kutukan setelah menelan jari iblis legendaris Sukuna. Animasi memukau dan pertarungan magis menjadi daya tarik utamanya.

Jujutsu Kaisen menjadi anime paling banyak ditonton kedua di Crunchyroll pada 2020 dan meraih hit tren besar di YouTube, Twitter, serta platform fandom global lainnya. 

5) One Piece 7.2 persen

Anime ini menceritakan petualangan epik Monkey D. Luffy dan kru Bajak Laut Topi Jerami mencari harta karun legendaris "One Piece."

Dikenal karena dunia yang luas dan karakter yang beragam, termasuk bendera One Piece.

Meski kalah jumlah negara dibanding Naruto, One Piece tetap sangat populer secara global dan dominan di banyak negara termasuk Jepang, Asia Tenggara, Australia, dan Eropa Barat.

6) Attack on Titan 5.2 persen

Anime ini menceritakan manusia hidup dalam ketakutan di balik tembok raksasa untuk bertahan dari serangan Titan—makhluk humanoid pemakan manusia.

Anime ini menghadirkan plot yang penuh intrik dan kejutan.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved