Selasa, 7 Oktober 2025

Top Rank

114 Konflik Terpanas Berbagai Negara di Tahun 2025, Timur Tengah Terbanyak

Simak daftar 114 konflik paling panas di berbagai negara di tahun 2025 berikut ini. Timur Tengah menjadi yang paling panas.

khaberni/tangkap layar
KONFLIK TERPANAS - Seorang personel militer Israel (IDF) membidik sasaran dalam agresi militer mereka di Gaza Utara. Simaklah berikut ini daftar 114 konflik terpanas di berbagai negara selama tahun 2025. 

"Yang berubah, sejak Februari 2022, adalah intensitas kekerasan dan dampaknya terhadap penduduk sipil. Ini berarti, menurut analisis kami, kejahatan perang bisa saja telah terjadi sebelum Maret 2022," kata Dr. Chiara Redealli.

Amerika Latin

Terakhir ada Amerika Latin yang tercatat terdapat enam konflik bersenjata di tahun 2025.

Enam konflik bersenjata non-internasional yang terjadi di kawasan ini terbagi rata antara Meksiko dan Kolombia.

"Sementara Kolombia telah mengalami salah satu konflik bersenjata non-internasional (NIAC) terpanjang di zaman modern dan masih menjadi medan tiga NIAC, Meksiko dicirikan oleh tiga NIAC yang melibatkan kartel narkoba geng."

"Ini adalah pertama kalinya kami mengklasifikasikan kekerasan bersenjata yang melibatkan organisasi kriminal sebagai NIAC dan kami melakukannya mengingat tingkat organisasi kartel dan intensitas kekerasannya," kata Dr. Chiara Redealli.

(Tribunnews.com/Whiesa)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved