Selasa, 30 September 2025

Konflik Rusia Vs Ukraina

Mantan Penasehat Pentagon Tunjuk Siapa yang Jadi 'Tersangka Nord Stream'

Douglas Macgregor mengatakan Amerika Serikat dan Inggris adalah pihak yang paling mungkin menjadi penyebab di balik serangan jalur pipa Nord Stream.

Penulis: Fitri Wulandari
Editor: Adi Suhendi
Kementerian Pertahanan Denmark
Lokasi kebocoran pipa Nord Stream. Douglas Macgregor mengatakan Amerika Serikat dan Inggris adalah pihak yang paling mungkin menjadi penyebab di balik serangan jalur pipa Nord Stream. 

Namun, Macgregor mengatakan bahwa strategi seperti itu bisa menjadi bumerang, karena konsekuensi dari krisis Ukraina ini menyebabkan lebih banyak penderitaan diantara rakyat Jerman.

"Sama seperti orang Italia yang memilih pemimpin mereka, partai yang berkuasa pada pemerintahan Scholz mungkin jatuh. Saya pikir kita berada di jalan yang sangat licin dan berbahaya yang tidak pernah kita inginkan, yang merupakan jalan menuju akhir NATO," pungkas Macgregor.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
About Us Help Privacy Policy Terms of Use Contact Us Pedoman Media Siber Redaksi Info iklan