Gadis di Rusia Selamat Setelah Jatuh dari Lantai 10 Apartemen, Begini Kronologinya
Seorang gadis di Tyumen, Rusia, terjatuh dari lantai 10 apartemen ketika sedang melakukan swafoto atau selfie menggunakan ponsel.
Dokter bedah, kata Elena, telah "mengumpulkan potongan demi potongan tengkoraknya" serta "menjahit pembuluh darah yang robek".
Baca: Susul Tiongkok, Vladimir Putin Kini Siap Kontrol Internet Rusia
Dia berkata putrinya siuman dua hari setelah operasi.
"Orang mungkin akan menyebutnya sebagai keajaiban. Namun, kami yakin keajaiban itu hanya bisa terjadi karena bantuan dokter yang menjalankan tugasnya," terang Elena.
Bersama India, Rusia tercatat sebagai salah satu negara dengan kasus kematian yang berkaitan dengan selfie terbanyak.
Penulis : Ardi Priyatno Utomo
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Ingin Dapatkan "Selfie" Sempurna, Gadis Ini Jatuh dari Lantai 10 Apartemen