Jumat, 3 Oktober 2025

Tiga Lusin Ular Derik yang Mematikan Ditemukan Bersarang di Rumah Pria Ini

Empat puluh lima ular derik kemudian ditemukan hidup di bawah rumah seorang pria Texas itu setelah dia melihat hanya beberapa ekor saja pada awalnya.

Editor: Fajar Anjungroso
DailyMail
Empat puluh lima ular derik ditemukan hidup di bawah rumah 

Namun sebagai ahli yang sudah berpengalaman, Hawkins sering menjumpai keluarga yang memiliki pemikiran seperti itu.

Orang-orang cenderung tidak menyangka bahwa di balik rumah yang terawat pun dapat dijadikan sarang bagi ular-ular.

"Ular-ular tidak peduli betapa bagusnya rumahmu atau mobil apa yang kamu kendarai, mereka hanya peduli pada kelangsungan hidup," lanjut Hawkins.

Hawkins mengatakan, ular-ular itu tampaknya masuk melalui celah-celah selebar 6 inchi atau sekitar 15 cm.

Berpuluh-puluh ular derik itu pun dipindahkan ke lokasi yang juga dirahasiakan.

Berita ini sudah tayang di intisari berjudul 45 Ular Derik yang Mematikan Ditemukan Hidup dan Bersarang di Rumah Warga

Sumber: Intisari
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved