Kamis, 2 Oktober 2025

Pria Jepang iNI Nikahi Boneka Karakter Hatsune Miku, Gelar Pesta Pernihan Hambis Rp 260 Juta

Akihiko Kondo (35) memutuskan untuk menikahi karakter idol virtual reality bernama Hatsune Miku.

Editor: Sugiyarto
Behrouz Mehri/AFP/Getty Images via geek.com
Akihiko Kondo dan Hatsune Miku 

Akihiko mengaku dirinya bukanlah satu-satunya yang menerima tuntutan dari Gatebox, melainkan ada 3700 kasus serupa.

Menurut Akihiko, kebahagiaan tidak harus seorang pria menikah dengan seorang wanita, lalu membesarkan anak bersama.

"Kita memang belum bisa menyentuh karakter virtual sekarang, tapi kupikir ini hanya soal waktu, teknologi akan berkembang," ucapnya. (Tribun Jogja/ Fatimah Artayu Fitrazana)

Sumber: Tribun Jogja
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved