TAG
Piala Carabao
Berita
-
Penggemar Liverpool Dan Chelsea Terkejut Dengan Besarnya Hadiah Yang Disediakan
Pertandingan seru antara Liverpool dan Fulham kemarin menetapkan kedua tim ini sebagai finalis Piala Carabao musim ini.
-
Prediksi Skor Chelsea vs Fulham, Liga Inggris, The Blues Mencari Tempat Pelampiasan
Berikut ulasan prediksi skor laga Chelsea vs Fulham yang akan digelar di Stamford Bridge, London, Sabtu (13/1/2024) pukul 19.30 WIB.
-
Harga Mahal Eksperimen Mauricio Pochettino, Harapan Chelsea ke Final Terancam Ambyar
Harga mahal harus dibayar Mauricio Pochettino karena eksperimennya melawan Middlesbrough berjalan kurang efektif.
-
Mauricio Pochettino Mewanti-wanti Para Pemain Chelsea Jangan Pikirkan Final, Ini Alasannya
PELATIH Chelsea, Mauricio Pochettino mewanti-wanti para pemain Chelsea jangan dulu berpikir soal final Carabao Cup di Stadion Wembley.
-
Middlesbrough vs Chelsea: Uji Armando Broja Lagi, Live Mola TV Rabu 10 Januari Pukul 03.00 WIB
CHELSEA melompat dari satu kompetisi ke kompetisi berikutnya saat mereka bersiap untuk bertarung melawan tim Championship, Middlesbrough.
-
Liga Inggris Sulit Dikejar, Gelar Piala FA Berasa Penyelamat Harga Diri Manchester United
Manchester United kini tinggal aktif di dua kompetisi saja setelah tersingkir dari ajang Liga Champions dan Piala Carabao 2023/2024.
-
Bukan Manchester United, Tsunami Trofi Justru Menghantam Manchester City Tahun 2023
Bukannya ke Manchester United, tsunami trofi justru menghantam Manchester City yang meraup lima gelar juara sepanjang tahun 2023.
-
Jurgen Klopp Kritik Atmosfer Anfield, Gary Neville dan Jamie Carragher Berseteru di Media Sosial
Pada Rabu malam, Liverpool mengalahkan West Ham 5-1 di Anfield, memastikan tempat mereka di semifinal Piala Carabao bersama Fulham.
-
Hasil Drawing Semifinal Piala Carabao 2023: Kejutan Middlesbrough, Liverpool & Chelsea Batal Ketemu
Berikut ini hasil drawing semifinal Piala Carabao 2023/2024 yang baru saja digelar, Kamis (21/12/2023) pagi WIB.
-
Ini Sosok yang Disalahkan oleh Mikel Arteta Setelah Arsenal Kalah 1-3 Lawan West Ham di Carabao Cup
Pelatih Arsenal, Mikel Arteta mengakui kecewa dengan dirinya sendiri. Setelah tim Arsenal dipecundangi West Ham 3-1 di babak keempat Carabao Cup.
-
Pujian untuk Darwin Nunez, Cetak Gol Kemenangan Liverpool, Konsisten Cetak Gol di 3 Laga Terakhir
Penyerang Liverpool asal Uruguay, Darwin Nunez mencetak gol lagi. Darwin Nunez, striker berusia 24 tahun ini selalu mencetak gol dalam tiga laga.
-
Manchester United Panen Statistik Buruk: Erik Ten Hag Sulap Old Trafford Bak Surga Tim tamu
Kekalahan 2 laga beruntun di kandang, secara tidak langsung Old Trafford menjadi surga bagi tim tamu yang ingin menantang Manchester United.
-
Dongeng Indah Ipswich Town Buyar di Piala Carabao, Rating Elkan Baggott Tak Mengecewakan
Dongeng indah Ipswich Town buyar di babak 16 besar Piala Carabao 2023/2024, namun rating istimewa diukir Elkan Baggott.
-
Hasil Piala Carabao, Manchester United Kalah 0-3 dari Newcastle, Arsenal Takluk 1-3 dari West Ham
Manchester United tersingkir dari Piala Liga oleh Newcastle, Arsenal juga kalah dari West Ham pada laga yang digelar Kamis (2/11/2023).
-
Kabar Abroad Timnas Indonesia: Pulih Cedera dan Main 30 Menit, Elkan Baggott Bobol Gawang Fulham
Main 30 menit, Elkan Baggott cetak satu gol ke gawang Fulham pada 16 besar Carabao Cup.
-
Bournemouth vs Liverpool: Jurgen Klopp Siapkan Rotasi Pemain, Live Mola Kamis 2 Nov Pukul 02:45 WIB
Liverpool akan bertandang ke selatan untuk menghadapi sesama tim Liga Premier Bournemouth di Piala EFL di Venue Vitality Stadium pada Kamis (2/11).
-
West Ham vs Arsenal: Eddie Nketiah Percaya Diri Usai Hattrick, Live Mola Kamis 2 Nov Pukul 02:30 WIB
Eddie Nketiah sedang dalam kepercayaan diri tinggi setelah mencetak hattrick saat Arsenal melawan Sheffield United.
-
Prediksi Man United vs Newcastle: Tekad Balas Dendam Eddie Howe di Carabao Cup, MU Bisa Makin Remuk
Beberapa bursa prediksi skor lebih menjagokan Newcastle United untuk memenangi laga melawan Manchester United di Piala Carabo ini.
-
Terpuruk di Liga Inggris, Tantangan Pochettino Selamatkan Muka The Blues di Piala Carabao
Keterpurukan performa diperlihatkan Chelsea asuhan Mauricio Pochettino dalam mengarungi kompetisi Liga Inggris 2023/2024.
-
Jumpa Wolves di Piala Carabao, Peluang Elkan Baggott Starter Lagi Bersama Ipswich Town
Pemain Timnas Indonesia, Elkan Baggott berpeluang besar kembali diturunkan sejak menit pertama oleh Ipswich Town di ajang Piala Carabao 2023/2024.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved