TAG
pengaturan skor
Berita
Foto (23)
-
FIFA Ikut Berbela Sungkawa atas Kematian Jurnalis yang Tewas Karena Membongkar Kasus Mafia Bola
FIFA, Federasi Sepak Bola Internasional, menyampaikan simpati atas meninggalnya jurnalis asal Ghana, Ahmed Hussein-Suale, yang tewas setelah ditembak.
-
Wartawan Ditembak Hingga Tewas karena Bongkar Korupsi Sepak Bola
Seorang wartawan ditembak hingga tewas karena berusaha mengungkap kasus korupsi di sepak bola.
-
Seorang Jurnalis Ditembak Mati Karena Bongkar Kasus Mafia Bola
Seorang jurnalis asal Ghana, Ahmed Hussein-Suale tewas ditembak karena mencoba mengungkap praktik korupsi sepak bola.
-
Dugaan Pengaturan Skor di Liga 2 dan Liga 3, Satgas Antimafia Bola Terima 388 Laporan
Satgas Antimafia Bola Polri telah menerima 338 laporan terkait dugaan pengaturan skor di Liga 2 dan Liga 3.
-
Menpora Berharap PSSI Tergerak dengan Langkah Satgas Antimafia Bola
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi, berharap PSSI bisa segera tersadar terlebih setelah ada Satgas Antimafia Bola.
-
PSSI Undang AFC untuk Bahas Pengaturan Skor
Federasi sepak bola Indonesia (PSSI) menggelar pertemuan dengan AFC untuk membicarakan pengaturan skor di Hotel Sultan,
-
Satgas Antimafia Bola Polri Tangkap Pengatur Wasit PSSI
Ia menyebut pihaknya masih melakukan pemeriksaan terhadap ML usai menahannya secara resmi di Jakarta.
-
Usai Diperiksa Satgas Antimafia Bola, Berlinton Siahaan Tegaskan tak Kenal Lasmi Indrayani
Bendahara PSSI, Berlinton Siahaan menegaskan bahwa dirinya tak mengenal mantan manajer Persibara Banjarnegara, Lasmi Indrayani.
-
Vigit Waluyo Resmi Ditetapkan Tersangka Kasus Pengaturan Skor
Penetapan Vigit Waluyo sebagai tersangka kasus dugaan pengaturan skor ini dilakukan setelah penyidik dari Satgas Antimafia Bola
-
Satgas Antimafia Bola Tetapkan 5 Tersangka Baru Kasus Pengaturan Skor
Penetapan lima tersangka ini merupakan hasil pengembangan dari laporan dugaan tindak pidana penipuan yang dilaporkan
-
Vigit Waluyo Jadi Tersangka Kasus Pengaturan Skor
Uang itu diberikan Vigit kepada Dwi untuk mempermudah jalan PS Mojokerto Putra naik kasta dari Liga 3 ke Liga 2
-
Wakasatgas Antimafia Bola Krishna Murti Sebut akan Tangkap 'Ikan' yang Lebih Besar dari Johar Lin
Krishna Murti, mengatakan timnya akan segera menangkap pelaku oknum match fixing yang lebih besar dibanding penangkapan Johar Lin Eng.
-
Wasit Liga 2, Muhammad Irham Beberkan Soal Pengaturan Skor kepada Satgas Anti Mafia Bola
Seorang wasit Liga 2, Muhhamad Irham membeberkan soal pengaturan skor yang ia ketahui kepada Satgas Anti Mafia Bola pada Kamis (10/1/2019).
-
Sri Sultan HB X Tanggapi Kasus Pengaturan Skor di Liga Indonesia
Saat Sri Sultan Hamengku Buwono (HB) X sedang melakukan peresmian renovasi Stadion Mandala Krida, Yogyakarta pada Kamis (10/1/2019)
-
Seluruh Tim Liga 2 Disebut Terlibat Skandal Pengaturan Skor
Seorang wasit Liga 2, Muhammad Irham, membongkar fakta terbaru soal skandal pengaturan skor.
-
Wasit Liga 2 Ajak Rekan-rekannya Bongkar Bobrok Sepak Bola Indonesia
Salah satu wasit yang memimpin Liga 2, Muhammad Irham, telah diperiksa Satuan Tugas (Satgas) Antimafia Bola di Mapolda DIY
-
Satgas Antimafia Bola Sambangi Rumah Krisna Adi
Rombongan yang dipimpin oleh Wakil Tim Satgas Antimafia Bola, Brigjen Pol Krishna Murti itu tiba di kediaman Krisna Adi sekitar pukul 13.10 WIB.
-
Peran Vigit Waluyo di Persepakbolaan Indonesia Diungkap Komdis PSSI
Vigit Waluyo dijatuhkan hukuman tersebut karena dinilai Komdis PSSI sudah melakukan tindakan pengaturan skor di persepakbolaan Tanah Air.
-
Komdis PSSI Hukum Vigit Waluyo Seumur Hidup Karena Terlibat Pengaturan Skor
Vigit Waluyo dijatuhkan hukuman tersebut karena dinilai Komdis PSSI sudah melakukan tindakan pengaturan skor di persepakbolaan Tanah Air.
-
Satgas Antimafia Bola Tegaskan para Whitle Blower Pengaturan Skor Akan Dilindungi
Krishna Murti, menjamin keselamatan bagi para 'whistle blower' kasus pengaturan skor di perspakbolaan Indonesia.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved