TAG
Pantai Cipatujah
Berita
-
Sebagian Warga Pesisir Pantai Kecamatan Cipatujah Pilih Mengungsi
Sebenarnya kondisi air laut aman, tidak ada surut yang mendadak sebagai tanda tsunami tapi sebagian warga memilih mengungsi
-
Aktivitas Warga Sekitar Pantai Cipatujah Lumpuh
Tidak terlihat aktivitas nelayan yang berupaya membelah ombak maupun wisatawan sekitar pantai.
-
Situasi Horor Saat Gempa di Cipatujah: Anak-anak Menangis dan Menjerit Bunyi Klakson Dimana-mana
Saat kejadian kata Yana ia mendengar jerit tangis anak-anak yang ketakutan. Ia pun menggambarkan situasi saat gempa begitu panik dan menegangkan.
-
Air Laut Dikabarkan Surut di Cipatujah Basarnas Imbau Warga Segera Jauhi Pinggir Pantai
Info yang beredar menjelaskan bahwa, daerah Cipatujah air laut mulai surut. Maka Joshua mengatakan agar masyarakat semuanya untuk menjauhi pantai
-
Gempa 7,3 SR, Bangunan Roboh di Cipatujah dan Kantor Samsat Pangandaran Rusak
Akibat gempa tersebut, informasi yang diberikan Basarnas, terdapat rumah yang roboh di wilayah Karang Nunggal, Kabupaten Tasikmalaya.
-
57 Imigran Gelap Asal Timur Tengah Ditangkap di Pantai Tasikmalaya
Polres Tasikmalaya kembali menangkap 57 imigran gelap asal Timur Tengah di kawasan Pesisir Pantai Cipatujah
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved