Bulu Tangkis
Rian-Ribka Umumkan Kehamilan Anak Pertama di Tengah Momen Sudirman Cup 2025
Rian dan Ribka mengumumkan kehamilan anak pertama mereka di tengah momen Sudirman Cup 2025.
Penulis:
Isnaini Nurdianti
Editor:
Muhammad Nursina Rasyidin
Instagram Ribka Sugiarto/RVSDPhoto
RIAN DAN RIBKA - Momen membahagiakan Rian Ardianto dan Ribka Sugiarto yang telah dilangsungkan hari ini, Sabtu (23/12/2023). Rian dan Ribka mengumumkan kehamilan anak pertama mereka di tengah momen Sudirman Cup 2025. (Arsip)
Dan hari ini, Fajar/Rian kemungkinan masih akan diturunkan di laga melawan India, Selasa (29/4/2025).
Baca juga: Hasil Sudirman Cup 2025: Indonesia Lolos Perempat Final Tanpa Pikirkan Skor Lawan Denmark
Potret Pre wedding Rian-Ribka
1. Momen Rian-Ribka Saling Tatap di Pinggir Lapangan Badminton

2. Rian-Ribka Saling Melempar Senyum Sembari Tidur di Lapangan Badminton

3. Rian-Ribka Duduk Berdampingan dan Bermain Badminton

4. Rian Mencium Ribka yang Diadangi oleh Net Badminton

(Tribunnews.com/Isnaini, Niken)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.