Minggu, 5 Oktober 2025

Proliga

Resmi! Gia Milana Umumkan Gabung Jakarta Pertamina, Sah Jadi Rival Megawati di Proliga 2024

Giovanna Milana resmi mengumumkan bahwa ia akan memperkuat Jakarta Pertamina Enduro di Proliga 2024.

Instagram @gia__day
Momen Giovanna Milana dan Megawati Hangestri saat berada di atas lapangan setelah memperkuat Daejeon JungKwanJang Red Sparks di Liga Voli Putri Korea. Giovanna Milana resmi mengumumkan bahwa ia akan memperkuat Jakarta Pertamina Enduro di Proliga 2024. 

Apabila Gia dan Megawati berhasil membawa timnya lolos final four, maka keduanya berpeluang bertemu lagi.

Adapun untuk final four Proliga 2024 bakal berlangsung pada 4-7 Juli dan 11-14 Juli.

Jadwal Pertandingan Megawati vs Gia Milana

Putaran I (Minggu Ketiga)
Venue: Gedung PSCC, Palembang

10 Mei 2024
16.00 WIB: Putri - Jakarta Pertamina Enduro vs Jakarta BIN

Putaran II (Minggu Kelima)
Venue: GOR Indoor Jalakharupat, Bandung 

8 Juni 2024
16.00 WIB: Putri - Jakarta Pertamina Enduro vs Jakarta BIN

Daftar Lengkap Tim Peserta Proliga 2024

Putra

Jakarta LavAni Allobank

Jakarta Bhayangkara Presisi

Jakarta STIN BIN

Jakarta Pertamina Pertamax

Palembang Bank SumselBabel

Kudus Sukun Badak

Jakarta Garuda Jaya (pendatang baru)

Putri

Bandung Bank bjb Tandamata

Jakarta Popsivo Polwan

Jakarta Pertamina Fastron

Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia

Jakarta BIN

Jakarta Elektrik PLN

Jakarta Livin Mandiri (pendatang baru)

(Tribunnews.com/Isnaini) 

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved