Zoe Levana Tolak Ganti Rugi Rp 100 Juta yang Dituntut Manajemen, Ini Duduk Perkaranya
Masalah tersebut disidangkan di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Agendanya mediasi. Intinya Zoe menolak bayar ganti rugi yang diminta manajemennya.
Masalah ini berawal ketika Zoe diajak untuk masuk dalam manajemen artis tersebut melalui TikTok dan akan diperkenalkan ke publik.
Namun hubungan pekerjaan tersebut tidak cocok dan menimbulkan dugaan negatif terhadap Zoe. Salah satunya Zoe mengambil pekerjaan di luar kontrak manajemen tanpa izin.
Padahal Zoy telah meminta izin dan memiliki bukti yang akan ia sampaikan di Pengadilan.
Kejadian tersebut membuat pihak manajemen artis membatalkan perjanjian kontak dengan Zoy. Tidak hanya itu pihak manajemen juga mengklaim kerugian acara yang dibuat di Bali.
Zoe kemudian digugat oleh pihak manajemen karena merasa dirugikan senilai Rp 100 juta. Ia sendiri mengklaim tidak pernah menerima uang dari pihak manajemen.
Donald Trump dan Xi Jinping Sepakat Selamatkan Tiktok AS, Ini Syaratnya |
![]() |
---|
Fariz RM Divonis 10 Bulan Penjara, Vonis Ringan Kasus Narkoba Keempat Tuai Sorotan |
![]() |
---|
AS dan China Capai Kesepakatan Awal Soal TikTok, Pembicaraan Final Digelar Jumat dengan Xi Jinping |
![]() |
---|
Gugat Praperadilan Lawan KPK, Bambang Tanoesoedibjo Minta Status Tersangka Korupsi Bansos Tidak Sah |
![]() |
---|
AS dan Tiongkok Gelar Pertemuan di Spanyol, Penjualan TikTok Ikut Jadi Bahasan utama |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.