Kabar Artis
Bertanya soal Rujuk setelah Cerai ke Habib Jafar, Desta Singgung Haruskah Mantan Istri Nikah Lagi
Desta Mahendra kedapatan menanyakan perihal rujuk pada Habib Jafar, singgung soal haruskah mantan istri nikah lagi terlebih dulu.
"Nah, gitu guys," tuturnya.
Sebelumnya, Desta dan Natasha Rizky tak menampik banyaknya dukungan bagi keduanya untuk rujuk.
"Banyak netizen bilang rujuk, rujuk, rujuk," ucap Desta dikutip dari YouTube Vindes, Kamis (11/4/2024).
Perihal ini Desta hanya meminta doanya saja.
Desta mengatakan, ada permasalahan dalam rumah tangganya yang memang tidak diketahui publik.
"Doain yang terbaik saja buat kita berdua apa pun itu," kata Desta.
"Semua permasalahan, kita tidak bisa mengutarakan satu sama lain ke publik. Karena, biar kita berdua saja yang mengetahui," lanjutnya.
Sama dengan Desta, Natasha Rizky berterima kasih karena banyak yang meminta rujuk, pasalnya itu suatu kebaikan.
Namun ibu tiga anak ini memilih untuk menyerahkan urusan tersebut ke Tuhan Yang Maha Esa.
"Perlu tahu juga mau kita seperti apa. Karena, itu penting banget. Biar bagaimana pun, kita harus tetap berikhtiar sebagai manusia," jelasnya.
"Terima kasih banyak untuk seluruh netizen yang mendoakan buat kita. Doain yang terbaik buat kita (rujuk)," pungkas Natasha Rizky.
(Tribunnews.com/ Salma/ M Alivio)
Sumber: TribunSolo.com
Kabar Artis
Zaskia Sungkar Ungkap Reaksi Anak Pertama saat Tahu Dirinya Hamil |
---|
Ashanty Bagikan Update Persiapan Nikah Azriel Hermansyah dan Sarah, Sudah Gelar Temu Keluarga |
---|
Zaskia Sungkar Makin Manja saat Hamil Anak Kedua, Irwansyah Justru Mengeluh |
---|
Irfan Hakim Salfok Bulu Mata Umi Kalsum & Muka Mulus Abdul Rozak, Ayu Ting Ting: Gue Artis Biasa Aja |
---|
Rekan Sesama Model Murka saat Lisa Mariana Tuding Korban Dugaan Penipuan Beri Bukti Transfer Palsu |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.