Dituding Jadi Pengacara Aden Wong Suami Amy BMJ, Hotman Paris: Anda Tidak Tahu Versi Kedua Pihak
Hotman Paris bantah tudingan beri bantuan hukum ke Aden Wong, suami Amy BMJ.
Penulis:
Indah Aprilin Cahyani
Editor:
Ayu Miftakhul Husna
Kolase Tribunnews
Hotman Paris klarifikasi dituding jadi pengacara Aden Wong, suami Amy BMJ.
"Karena saya melakukan bisnis saya sendiri di Singapura."
"Jadi untuk mendukungnya saya harus memutuskan bisnis saya dan meninggalkannya."
"Seluruh keluarga pindah ke sini," ungkapnya.
Sesampainya di Indonesia, Amy mengatakan Aden Wong langsung memperkenalkan Tisya Erni sebagai asisten pribadinya.
"Lalu saat kita sampai di sini dia memperkenalkan PA," jelas Amy.
"Sekarang saya mengetahui bahwa dia adalah selingkuhannya," pungkasnya.
(Tribunnews.com/Indah Aprilin)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.