Minggu, 5 Oktober 2025

Kabar Artis

Setelah Diusir Mami Eda hingga Ditahan Polisi London, Lolly Anak Nikita Mirzani Kini Tinggal di Kos

Anak Nikita Mirzani, Laura Meizani Nasseru Asry atau Lolly kini sudah tinggal di kos setelah dikabarkan diusir oleh Mami Eda.

Penulis: Katarina Retri Yudita
Tangkapan siaran langsung TikTok @11auraaa
Setelah diusir Mami Eda hingga ditahan polisi London, Lolly anak Nikita Mirzani kini tinggal di kos. 

"Jauh nggak kalau dari rumah Eda?" Lolly membacakan pertanyaan dari warganet.

"Satu jam, kalau pakai kereta ya," jawabnya.

Lolly juga mengaku bahwa dirinya baru saja pindah ke kos tersebut.

"Dari kemarin (pindah ke sini)," jelasnya.

Diketahui, Lolly bepergian seorang diri.

"Sendiri, aku ke mana-mana sendiri," tutup Lolly.

Anak Nikita Mirzani, Laura Meizani Nasseru Asry atau Lolly kini sudah tinggal di kos setelah dikabarkan diusir oleh Mami Eda.
Anak Nikita Mirzani, Laura Meizani Nasseru Asry atau Lolly kini sudah tinggal di kos setelah dikabarkan diusir oleh Mami Eda. (Instagram @1aurabd)

Nikita Mirzani Tak Peduli Lolly Ditahan Polisi

Sebelumnya, melalui Instagram Story @nikitamirzanimawardi_172, Nikita Mirzani memperlihatkan sebuah pesan WhatsApp.

Seseorang yang tak diketahui pasti itu meneruskan pesan yang mengabarkan Lolly berada di kantor polisi.

"Lolly lagi di kantor polisi, diusir sama Mama Eda, dia ditahan di kantor polisi London," demikian bunyi pesan tersebut.

Namun, Nikita Mirzani cuek dan tak peduli sedikit pun dan pilih menyerahkan masalah ini kepada pihak Mami Eda.

Bahkan, Nikita Mirzani juga meminta Toni Dedola untuk bertanggung jawab.

"Suruh keluarga kera aja si Juliana sama si Eda kera itu yang tanggung jawab.

Sekalian si Toni babi ngepet sok-sokan mau biayain ujung-ujungnya cari duit lewat live TikTok 24 jam," tulis Nikita Mirzani.

Selain itu, Nikita Mirzani pun menyindir Mami Eda hingga Toni Dedola.

Rela dituding sebagai ibu yang jahat, Nikita Mirzani tak mau menolong putri sulungnya, Lolly usai diusir oleh Mami Eda, ibu sambungnya di London.
Rela dituding sebagai ibu yang jahat, Nikita Mirzani tak mau menolong putri sulungnya, Lolly usai diusir oleh Mami Eda, ibu sambungnya di London. (Kolase tribunnews)
Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved