Minggu, 5 Oktober 2025

Fenomena Citayam

Bukan Mau Pamer Fesyen, Cinta Laura ke Citayam Fashion Week untuk Punguti Sampah

Cinta Laura datang ke Citayam Fashion Week untuk memungut sampah, aksinya tersebut mendapat banyak pujian

Penulis: Dicha Devega Putri Arwanda
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Cinta Laura datang di Citayam Fashion week bukan untuk pamer fashion, tetapi ia memilih untuk memungut sampah. 

Diketahui Jeje sempat mendapat banyak hujatan karena marah saat diminta foto di kerumunan Citayam Fashion Week.

Jeje marah lantaran banyak orang yang antusias ingin foto dengannya, sampai menghalangi jalannya saat hendak lewat.

Selain Jeje, Cinta juga dibandingkan dengan artis lain yng ikut meramaikan catwalk di Citayam Fashion Week.

Alih-alih catwalk di zebra cross, Cinta memilih membersihkan sampah di Citayam Fashion Week.

(Tribunnews.com/Dicha Devega) (Pos-Kupang.com/Alfred Dama)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved