Jumat, 3 Oktober 2025

Artis Terjerat Narkoba

Apa Itu Benzo? Jenis Narkoba yang Dikonsumsi Millen Cyrus, Ini Bahayanya

Penjelasan Benzo jenis narkoba yang dikonsumsi oleh Millen Cyrus. Inilah bahayanya.

Penulis: Ranum KumalaDewi
Editor: Sri Juliati
Instagram @millencyrus
Artis sekaligus keponakan Ashanty, Millen Cyrus kembali diamankan polisi karena penyalahgunaan narkoba. Inilah penjelasan Benzo jenis narkoba yang dikonsumsi oleh Millen Cyrus. 

- Kelemahan otot

- Tremor

- Ataxia (gangguan dalam bergerak/berjalan/berbicara/menelan/melihat)

Efek samping yang terkadang terjadi:

- Sakit perut atau diare

- Mual

- Muntah

- Sembelit

- Depresi

- Insomnia

- Mulut kering

- Nafsu makan meningkat

- Hilang ingatan

- Delusi

- Agresi

Baca juga: Fakta-fakta Millen Cyrus Kembali Ditangkap karena Narkoba, Hasil Tes Urine Positif Benzo

Baca juga: Detik-detik Tertangkapnya Millen Cyrus Akibat Konsumsi Narkoba yang Kedua kali

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved