Kamis, 2 Oktober 2025

Kesaksian Tamara Blesyznski Sebut Wayan Sobrat Ingin Anak Darinya

Akrtis cantik Tamara Blesyznski mendatangi Pengadilan Negeri Denpasar, Selasa (18/10/2016) sore.

Tribun Bali
Bintang film Air Terjun Pengantin, Tamara Bleszynsky memberikan kesaksian di Pengadilan Negeri Denpasar 

Ia mengaku ke sini (Bali), untuk mencari aman dan damai. Sayangnya, akibat kejadian ia dan anaknya menjadi ketakutan

"Saya ketakutan dan terganggu dengan kejadian ini," katanya di hadapan Majelis Hakim.

Ia juga menuturkan apabila kejadian yang membawa Wayan Sobrat pelaku penjambakan pada dirinya itu, dikarenakan situasi yang tidak nyaman dialaminya.

Tamara juga menuturkan, apabila saat dijambak pertama kali ia merasa kesakitan dan pusing sekali. Dan akibat kejadian itu dari visum banyak rambutnya juga tercabut.

Sidang hingga saat ini masih digelar di PN Denpasar, Tamara masih memberikan kesaksian sebagai saksi korban.(Tribun Bali/Zaenal Nur Arifin)

Sumber: Tribun Bali
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved