Lagu Baru TWICE Berjudul 'YES or YES' Pecahkan Rekor Lagu 'DDU-DU DDU-DU' Milik BLACKPINK
Girlband TWICE melakukan comeback dengan merilis video musik baru berjudul 'YES or YES' dan langsung memecahkan rekor bagi girl group.
Ia juga tidak berharap terlalu muluk mengingat persaingan ketat di industri musik K-Pop.
"Kami akan bersyukur bila YES or YES menduduki peringkat 1 dan lebih banyak orang menyukai lagu-lagu kami," katanya tentang album mini keenam TWICE itu."
"Tetapi bulan November ini banyak artis senior yang juga melakukan comeback."
Baca: Mulai Wanna One hingga BTS dan Charlie Puth, Simak Ketampanan para Idol di Red Carpet MGA 2018
"Ada banyak lagu baru dirilis, jadi kami tidak mau muluk-muluk."
"Kami memutuskan tidak akan kecewa kalau album ini tidak mendapat nomor 1," lanjut dara berusia 23 tahun itu.
(Tribunnews.com/Natalia Bulan R P)