Senin, 6 Oktober 2025

88 Adegan Rekonstruksi Brigadir Nurhadi: Dua Atasan Jadi Tersangka, Motif Masih Misteri

Rekonstruksi 88 adegan kematian Brigadir Nurhadi ungkap dua atasan sebagai tersangka utama, namun motif pembunuhan masih misteri.

Editor: Glery Lazuardi
TRIBUNLOMBOK.COM/ ROBBY FIRMANSYAH
KEMATIAN BRIGADIR NURHADI - Tiga tersangka kasus kematian Brigadir Nurhadi melakukan rekonstruksi di The Beach House, Gili Trawangan, Lombok Utara, NTB, Senin (11/8/2025). Tiga tersangka tiga tersangka yakni Kompol I Made Yogi Purusa, Ipda Haris Chandra, dan seorang wanita Misri Puspita Sari memeragakan 88 adegan. 

21 adegan

Penjemputan Misri dari Bali, pertemuan dengan saksi Putri

Fresh Mart

16 adegan

Belanja kebutuhan sebelum ke Gili Trawangan

Gili Trawangan

42 adegan

Adegan kunci: pesta, interaksi di kolam, penganiayaan, dan kematian korban

Di Gili Trawangan, adegan dilakukan di tiga titik:

Villa Tekek (The Beach House Resort & Spa): Lokasi utama kejadian

Hotel Natya: Tempat menginap sebagian rombongan

Klinik Warna Medica: Lokasi korban dibawa setelah ditemukan tewas

Fokus Utama Rekonstruksi

Adegan di Villa Tekek memperjelas dugaan penganiayaan fatal

Ahli bela diri menunjukkan teknik yang menyebabkan patah tulang lidah dan leher

Halaman
1234
Sumber: Tribun Lombok
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved