Kamis, 2 Oktober 2025

Tak Terima Ditegur Bawa Pacar ke Rumah, Remaja di Maros Bunuh Kakak Kandungnya

Kakak di Maros tewas ditikam adik kandungnya. Pelaku sempat melarikan diri dan telah ditangkap. Pelaku sakit hati ditegur bawa pacar ke rumah.

Editor: Abdul Muhaimin
Kompas.com
Ilustrasi pembunuhan. Seorang warga Kecamatan Turikale, Maros, Armawandi tewas di Komplek SMA Nasional. 

"Setelah menikam, pelaku kabur," kata dia.

Korban sempat berlari hendak mengejar pelaku.

Baca juga: Bos Doorsmeer Mobil di Deliserdang Dibunuh 6 Karyawan, Pelaku Rencanakan Pembunuhan dan Perampokan

Tiba-tiba korban terjatuh di halaman rumah.

Sementara pelaku telah kabur dengan motor.

Akibat luka tikaman tersebut korban kehabisan darah dan meninggal di lokasi kejadian.

Jenazah telah disemayamkan di rumah duka sambil menunggu proses visum.

Artikel ini telah tayang di TribunTimur.com dengan judul Marah Ditegur Bawa Pacar ke Rumah, Pria di Maros Tega Habisi Nyawa Kakak Kandung

Sumber: Tribun Timur
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved