Sabtu, 4 Oktober 2025

Pemuda Dua Desa di Kabupaten Cilacap Nyaris Bentrok, Ini Pemicunya dan Kronologinya

Kerumunan anak muda yang akan membuat keributan itu berhasil dibubarkan personel kepolisian

Editor: Eko Sutriyanto
Istimewa
Sekelompok anak muda berkumpul dan hendak melakukan keributan di Kawunganten, Cilacap, Rabu, (6/5/2020) 

Sementara itu untuk kasus yang menimbulkan korban luka, kata Gatot, sudah diambil alih Polres Cilacap.

"Reskrim Polres Cilacap yang akan menangani," ucap Gatot.

Menurut Gatot, pihaknya sudah mempertemukan tokoh pemuda dari dua desa tersebut.

Mereka juga diimbau untuk tidak melakukan keributan di tengah pandemi corona seperti saat ini.

"Semua sudah clear semalam."

"Saya sudah temui kepada desa-desa masing," pungkas Gatot. (yun)

Artikel ini telah tayang di Tribunjateng.com dengan judul Kronologi Bentrok Warga Kawunganten dan Kalijeruk Cilacap, Dipicu Bau Pesing Gerobak Martabak

Sumber: Tribun Jateng
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved