Jumat, 3 Oktober 2025

Kronologi Longsornya Tebing di Cianjur: Hujan Deras jadi Penyebab, Kini Jalanan Sudah Bisa Dilalui

BPBD Cianjur melakukan upaya untuk menangani dampak longsoran di Jalan Raya Sukanagara, Kamis (9/4/2020).

Penulis: Inza Maliana
Istimewa/BPBD Cianjur
BPBD Cianjur melakukan upaya untuk menangani dampak longsoran di Jalan Raya Sukanagara, Kamis (9/4/2020). 

Bahkan di akhir video terdengar tangisan seorang anak yang takut setelah menyaksikan longsornya tebing.

Video tersebut diunggah oleh @visitcianjur pada Kamis (9/4/2020) malam.

Dalam keterangan di unggahannya, peristiwa itu terjadi pada pukul 16.00 WIB di Kecamatan Sukanagara, Cianjur Selatan.

"Ngeri! Video amatir saat seorang pengendara motor nyaris tertimpa longsor.

Beruntung pengendara tersebut berhasil menghindar.

Lokasi di Kecamatan Sukanagara, lokasi di belokan Lapangan Tarumanagara (Alun-Alun Sukanagara) - Cianjur Selatan.

Kejadian terjadi sekira pukul 16:00 WIB," tulis admin dalam keterangannya.

Hingga Jumat (10/4/2020) siang, video tersebut telah ditonton sebanyak 92.220 kali oleh warganet di Instagram.

(Tribunnews.com/Maliana)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved