Nama-nama Korban Ambruknya Jembatan Montigo Resort Batam, Paling Banyak Warga Singapura
Sebanyak 13 warga negara asing (WNA) korban ambruknya jembatan kayu di Montigo Resort Batam dilarikan ke RS Bhayangkara Batam.
Editor:
Dewi Agustina
Istimewa
Sebanyak 13 warga negara asing (WNA) korban ambruknya jembatan kayu di Montigo Resort Batam dilarikan ke RS Bhayangkara Batam.
Pantauan Tribun Batam di rumah sakit, terlihat kerumunan orang berkumpul di halaman depan.
Beberapa pria juga memakai baju kaus berkerah dengan tulisan Montigo Resort.
Diduga pria-pria itu merupakan karyawan atau pekerja Montigo Resort.
Terlihat pula mobil bus dengan bacaan Montigo Resort.(Tribunbatam.id/alamudin hamapu/Setiawan_koe)
(tribunbatam.id/dipanusantara)
Artikel ini telah tayang di tribunbatam.id dengan judul DAFTAR Nama Korban Ambruknya Jembatan Montigo Resort Batam