Sabtu, 4 Oktober 2025

Ibadah Haji 2013

Rombongan Haji Asal Pekalongan Tiba Siang ini

Rombongan jemaah haji kloter 4 direncanakan tiba di Kota Pekalongan, Selasa (22/10/2013) pukul 18.00 WIB

Editor: Dewi Agustina
Tribun Jateng/Galih Priatmojo
Sekitar pukul 07.00 rombongan haji Indonesia pertama mendarat di Bandara Adi Soemarmo, Boyolali, Senin (21/10/2013). 

Laporan Wartawan Tribun Jateng, Hermawan Endra

TRIBUNNEWS.COM, PEKALONGAN - Rombongan jemaah haji kloter 4 direncanakan tiba di Kota Pekalongan, Selasa (22/10/2013) pukul 18.00 WIB.

Staf penyelenggara Haji dan Umroh, Zabidi mengatakan, pesawat direncakan tiba di Bandara Adi Soemarmo, Boyolali, Selasa (22/10/2013) pukul 11.15 WIB.

Kemudian akan dilakukan pemeriksaan selama 1 jam. Usai dilakukan pemeriksaan rombongan akan dibawa menuju Kota Pekalongan menggunakan bus.

Sumber: Tribun Jateng
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved