Senin, 6 Oktober 2025

Kurikulum Merdeka

Kunci Jawaban PAI Halaman 227, 231, 238 Kelas 5 SD Kurikulum Merdeka: Kriteria Pemimpin

Berikut ini merupakan kunci jawaban Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 5 halaman 227, 231, 238 Kurikulum Merdeka.

Canva/Tribunnews
GRAFIS MAPEL PAI - Grafis Mapel PAI dibuat menggunakan Canva Premium pada Selasa (22/4/2025). Simak kunci jawaban mata pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI) kelas 5 halaman 227,231, dan 238 Kurikulum Merdeka. 

Pertemuan besar di sana akan mempersatukan umat Islam sedunia.

5. Menghilangkan sikap tamak dan rakus dalam diri, adalah Salah satu hikmah berkurban, jelaskan maksudnya!

Jawaban:

Dengan berkurban maka sifat tamak dan rakus akan terkikis dalam diri kita. Kita mengorbankan sesuatu yang kita sukai dan memberikannya kepada orang lain.

Kunci Jawaban PAI Kelas 5 Halaman 231

Aktivitasku

  • Bagaimana pendapat kalian tentang gambar di atas?

Jawaban:

Gambar tersebut memperlihatkan seorang pemimpin yang mau terjun serta bersinggungan langsung dengan masyarakat.

  • Menurut kalian, apakah pemimpin itu?

Jawaban:

Pemimpin adalah orang yang memimpin kelompok dua orang atau lebih, baik organisasi maupun keluarga.

  • Apakah kalian sudah tahu ciri-ciri pemimpin yang baik?

Baca juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 254 Kurikulum Merdeka, Uji Kompetensi Bab 5

Jawaban:

Memiliki kemampuan memengaruhi orang lain.

Memiliki transparansi dengan batasan.

Mendorong pengambilan risiko dan inovasi.

Memiliki nilai etika dan integritas.

Bertindak tegas.

  • Apakah yang kalian lakukan agar bisa menjadi pemimpin yang baik?
Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved