Sabtu, 4 Oktober 2025

Soal Latihan

Soal PTS, UTS Kelas 3 Tema 5 Bahasa Indonesia Semester 2: Pilihan Ganda dan Jawabannya

Kunci jawaban dan soal PTS, UTS kelas 3 SD/MI tema 5 Bahasa Indonesia semester 2 atau genap, dilengkapi soal pilihan ganda dan jawabannya

Penulis: Pondra Puger Tetuko
freepik.com
Ilustrasi belajar - Kunci jawaban dan soal PTS, UTS kelas 3 SD/MI tema 5 Bahasa Indonesia semester 2 atau genap. 

C. nelayan

D. buruh

Jawaban: D

3. Pembuatan garam oleh petani garam di tambak-tambak dilakukan pada saat musim ….

A. panas

B. gugur

C. hujan

D. dingin

Jawaban: A

4. Cuaca hari in sangat cerah.

Makna kata cuaca pada kalimat di atas adalah … .

A. keadaan udara di suatu tempat dalam waktu singkat.

B. keadaan udara di suatu tempat dalam waktu lama.

C. suhu udara rata-rata di suatu tempat dalam waktu lama

D. pergantian musim dari tahun ke tahun

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved