Kamis, 2 Oktober 2025

Super Holding Danantara

Profil Pandu Sjahrir, Keponakan Luhut yang Jadi Petinggi di Danantara, Bagian Holding Investasi

Berikut ini profil serta sepak terjang Pandu Sjahrir, keponakan Luhut yang jadi petinggi Danantara. Danantara diresmikan Prabowo, Senin (24/2/2025).

Editor: Sri Juliati
Nitis Hawaroh/Tribunnews.com
KEPONAKAN LUHUT - Legacy Lead of ASEAN QR Code Pandu Sjahrir dalam ASEAN Business and Investment Summit di Hotel Sultan, Jakarta Pusat, Senin (4/9/2023). Berikut ini profil serta sepak terjang Pandu Sjahrir, keponakan Luhut yang jadi petinggi Danantara. Danantara diresmikan Prabowo, Senin (24/2/2025). 

Berikut daftar tugasnya:

  • Mengelola dividen dari Holding Investasi, Holding Operasional, dan BUMN.
  • Menyetujui penambahan/pengurangan modal BUMN yang bersumber dari pengelolaan dividen.
  • Menyetujui restrukturisasi BUMN, termasuk merger, akuisisi, dan pemisahan usaha.
  • Membentuk holding investasi, holding operasional, dan BUMN baru.
  • Menyetujui penghapusan tagihan aset BUMN.
  • Mengkonsultasikan Rencana Kerja dan Anggaran (RKA) holding investasi dan operasional kepada DPR RI.

Akan Kelola 900 Miliar Dollar AS

BPI Danantara akan menjadi badayang mengelola aset-aset BUMN yang nilainya jumbo.

Danantara akan mengelola aset BUMN hingga 900 miliar dollar AS atau sekitar Rp 14.670 triliun (kurs Rp 16.300).

Sementara itu, investasi awal yang disiapkan mencapai 20 miliar dollar AS atau sekitarRp 326 triliun. 

Dana ini bersumber dari efisiensi anggaran APBN.

Melalui Danantara, pemerintah akan menginvestasikan sumber daya alam serta aset-aset negara sehinggadiharapkan badan ini dapat mendorong berbagai proyek yang memiliki dampak besardan berkelanjutan bagi Indonesia. 

(Tribunnews.com/Garudea Prabawati/Taufik Ismail) (Kompas.com/Fika Nurul Ulya)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved