Reshuffle Kabinet
Video Komentar Pramono Anung soal Pelantikan Gus Ipul sebagai Menteri Sosial Pengganti Risma
Jatah kursi menteri untuk PDIP dalam Kabinet Indonesia Maju kian berkurang setelah Jokowi melantik Gus Ipul sebagai Menteri Sosial.
TRIBUNNEWS.COM - Jatah kursi menteri untuk PDIP dalam Kabinet Indonesia Maju berkurang setelah Presiden Jokowi melantik Sekjen PBNU, Gus Ipul sebagai Menteri Sosial, di Istana Negara Jakarta, Rabu (11/9/2024).
Jabatan Mensos sebelumnya diemban oleh kader PDIP, Tri Rismaharini alias Risma.
Namun ia mengundurkan diri karena ikut dalam Pilgub Jatim 2024.
Menanggapi hal tersebut, Menteri Sekretaris Kabinet Pramono Anung menegaskan bahwa reshuffle kabinet merupakan hak prerogatif Presiden Jokowi.
(*)
Berita selengkapnya simak video di atas.
Sumber: TribunSolo.com
Reshuffle Kabinet
Ketum NOC Indonesia Sebut Erick Thohir Menpora Terbaik Buat Indonesia |
---|
Dapat Tugas Baru, Kini AM Putranto Duduki Jabatan Komisaris Utama PT Pegadaian |
---|
Komisi X DPR: Tak Ada Regulasi yang Wajibkan Erick Thohir Mundur dari Jabatan Ketua Umum PSSI |
---|
Football Institute Bakal Survei Respons Suporter Soal Ketua Umum PSSI Erick Thohir Jadi Menpora |
---|
Pamit dari Kementerian BUMN, Erick Thohir: Saya Masa Lalu, Pak Dony Masa Depan |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.