Selasa, 7 Oktober 2025

Munaslub PKN

Ditanya Terkait Pidato Anas Urbaningrum, Politisi Demokrat: Soal Isu Ini No Comment Dulu

Dalam pidatonya Anas memberikan komentar terkait dengan politik keluarga hingga perihal kasus korupsi proyek hambalang.

Tribunnews.com/Fersianus Waku
Ketua Umum Partai Kebangkitan Nusantara (PKN) Anas Urbaningrum. Partai Demokrat enggan menanggapi pidato politik yang disampaikan Ketua Umum Partai Kebangkitan Nusantara (PKN) Anas Urbaningrum di Monas, Sabtu kemarin. 

"Dengan prinsip seperti itu maka PKN tidak eksklusif PKN akan menjadi partai yang inklusif partai yang terbuka," ujarnya.

Dia menegaskan PKN mengajak siapa saja yang memiliki komitmen bekerja untuk masa depan bangsa bisa bergabung.

"Tidak dilihat golongan apa, agamanya apa, familinya siapa, silsilahnya seperti apa, daerahnya mana, warna kulit apa, rambutnya keriting apa lurus, belok atau agak sipit seperti saya misalnya. Semuanya sama terbuka," ungkap Anas.

Lebih lanjut, Anas menjelaskan PKN adalah partai yang majemuk dan terbuka bagi siapapun yang mau bergabung.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved