Senin, 6 Oktober 2025

Hadiri Workshop KaTa Kreatif, Sandiaga Ditantang Peserta Berkebutuhan Khusus Menggambar

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menghadiri workshop program Kabupaten-Kota (KaTa) Kreatif.

Penulis: Reza Deni
Editor: Adi Suhendi
Istimewa
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menghadiri workshop program Kabupaten-Kota (KaTa) Kreatif. 

Menurutnya, Kemenparekraf lewat program Baparekraf Digital Innovation Lab (BEDIL) bakal membantu Anindhita mengembangkan produknya.

Baca juga: Menparekraf Sandiaga Cicipi Cilok di Restoran Awang Kitchen New York: Rasanya Sama Seperti di Garut

"Kita lihat hasil dari produk-produk termasuk yang saya pakai ini dari cutemonster. Jadi kalau monster itu kan biasanya menakutkan. Tapi ni yang cute. Yang ternyata produknya sudah berkelas dunia menurut saya dan tadi langsung kita promosikan melalui program kami yaitu BEDIL dan juga langsung kita beli untuk Mpok Nur dan juga Sulaiman," tutur Sandiaga.

"Harapannya pelaku-pelaku seperti cutemonster dan juga Anindita ini bisa meningkatkan omzetnya, membuka peluang usaha dengan ruang-ruang publik dikonversi menjadi tempat mereka beretalase," katanya.

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved