Senin, 6 Oktober 2025

Kebijakan Australia Izinkan Warganya Kembali Travelling Akan Mendatangkan Keuntungan Bagi Bali

Wakil Ketua Komisi VI DPR Gde Sumarjaya Linggih mengapresiasi Tim Ekonomi pimpinan Airlangga Hartarto dalam KTT G20 di Roma, Italia (30/10/2021).

Ist
Kebijakan Australia izinkan warganya kembali travelling akan mendatangkan keuntungan bagi Bali. 

Karena sepanjang 2022 akan ada sejumlah acara internasional yang digelar di Pulau Dewata.

"Provinsi Bali menjadi perhatian khusus karena pada bulan Maret, Mei, dan sepanjang Tahun 2022 ada acara-acara besar yang berskala internasional yang mengundang banyak pimpinan negara sahabat," katanya.

Untuk diketahui, Indonesia akan menjadi tuan rumah KTT G20 yang akan di gelar di Bali pada Oktober 2022.

Baca juga: Ketika Jokowi Asyik Ngobrol Bareng PM Inggris Boris Johnson Hingga Presiden Korsel dalam KTT G20

Selain KTT G20, acara internasional lainnya yang akan digelar di Bali pada akhir 2021 dan 2022 yakni event bulutangkis Masters Super 750 pada November 2021, Indonesia Open 2021 pada November 2021, BWF World Tour Finalis pada Desember 2021, dan konvensi tentang bahaya merkuri bertajuk 'COP-4 Minamata Convention' pada Maret 2022.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved