Prakiraan Cuaca
Peringatan Dini BMKG Senin, 27 September 2021: Waspada Hujan Lebat Terjadi di 20 Wilayah Ini
BMKG telah merilis peringatan dini cuaca ekstrem untuk besok, Senin (27/9/2021) waspada hujan lebat terjadi di 20 wilayah.
Penulis:
Lanny Latifah
Editor:
Citra Agusta Putri Anastasia
Grafis/Rahmandito Dwiatno
Ilustrasi prakiraan cuaca - Simak inilah BMKG peringatan dini cuaca ekstrem untuk besok, Senin (27/9/2021), waspada hujan lebat terjadi di 20 wilayah ini.
- Jambi
- Sumatea Selatan
- Lampung
- Banten
- Jawa Barat
- DKI Jakarta
- Jawa Tengah
- Kalimantan Barat
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Utara
- Kalimantan Timur
- Gorontalo
- Sulawesi Tengah
- Sulawesi Barat
- Papua