Selasa, 30 September 2025

Apa Itu Overthinking? Berikut Pengertian, Tanda-tanda Overthinking dan Cara Mengatasinya

Simak inilah pengertian Overthinking, lengkap beserta tanda-tanda overthinking dan cara mengatasinya.

pixabay.com/pixel2013
Pengertian Overthinking, lengkap beserta tanda-tanda overthinking dan cara mengatasinya. 

8. Menghabiskan waktu luang dengan memikirkan makna dari ucapan orang lain atau peristiwa yang terjadi

9. Memikirkan tindakan orang lain yang tidak disukai

10. Menghabiskan waktu untuk memikirkan masa lalu atau mengkhawatirkan masa depan, sehingga sering melewatkan apa yang terjadi di masa sekarang.

Overthinking ini bisa terjadi pada siapa saja dari segala usia.

Berikut adalah dampak-dampak negatif yang mungkin terjadi jika Anda terus bersikap overthinking:

1. Membuat Hari-harimu menjadi tidak kondusif

2. Menjadi tidak stabil di segala sesuatu aktivitas

3. Sulit mengelola emosi yang terus naik-turun

4. Mengalami gangguan kesehatan fisik dan mental

Baca juga: Cemas dan Sedih Berlebihan, Orang yang Merasa Insecure Bisa Alami Depresi

Baca juga: Pemicu Insecure Banyak Tak Disadari Sering Dialami Dalam Keseharian

Cara Mengatasi Overthinking

1. Mendekatkan diri kepada Tuhan yang Maha Esa

2. Mencari aktivitas yang membuatmu bahagia

3. Melihat segala sesuatunya dengan sudut pandang lebih luas

4. Membantu orang yang lebih membutuhkan

5. Segera ambil tindakan untuk menghadapi masalah

6. Berikan pujian terhadap apa yang telah Anda capai/perbuat

7. Hadapi semuanya dengan keberanian

8. Minta bantuan kepada orang lain

(Tribunnews.com/Latifah)

Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
About Us Help Privacy Policy Terms of Use Contact Us Pedoman Media Siber Redaksi Info iklan