Senin, 6 Oktober 2025

Mensos Risma Minta Pemda Kawal Pemenuhan Hak-hak Penerima Bansos

Mensos mendorong agar pemerintah daerah (Pemda) dapat mengawal penyalurann Bansos secara sungguh-sungguh.

Editor: Adi Suhendi
Tribunnews.com/ Rizki Sandi Saputra
Menteri Sosial RI Tri Rismaharini saat meninjau langsung penyaluran bantuan sosial (bansos) di Pekalongan, Jawa Tengah, Selasa (27/7/2021). 

Sebagai informasi, dalam penyaluran bantuan sosial di Pekalongan ini, alokasi jumlah penerima BST sebanyak 13.990 Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Berdasarkan data Kemensos RI dari alokasi tersebut telah tersalurkan kepada 12.180 KPM atau sekira 87,06 persen, per 26 Juli pukul 24.00 WIB.

Sedangkan untuk penerima Program Keluarga Harapan (PKH) ada sebanyak 3.438 KPM, dan telah salur sebanyak 3.176 atau sekitar 92,38 persen.

Kemudian untuk Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT)/Program Sembako pada Mei Juni alokasinya ada sebanyak 18.054 KPM dan telah salur kepada 17. 365 KPM atau sekitar 96,1 persen.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved