Idul Adha 2021
Jamkrindo Berbagi Hewan Kurban untuk Masyarakat
PT Jamkrindo menyalurkan hewan kurban di beberapa masjid, yayasan, lembaga masyarakat, ponpes dan kelurahan yang tersebar di Jabodetabek.
Kontribusi itu diwujudkan dengan memberikan penjaminan bagi para mitra perbankan dan lembaga keuangan nonbank melalui produk penjaminan, baik produk penjaminan program maupun penjaminan nonprogram seperti penjaminan KUR dan penjaminan kredit modal kerja (KMK) dalam rangka PEN.
Selain itu, Jamkrindo juga memiliki produk penjaminan non-program yakni penjaminan kredit umum, penjaminan kredit mikro, penjaminan kredit konstruksi dan pengadaan barang/jasa, penjaminan distribusi barang, surety bond, customs bond, penjaminan keagenan kargo, penjaminan supply chain financing (invoice financing), dan penjaminan bagi lembaga fintech.