Sabtu, 4 Oktober 2025

Contoh Naskah Khotbah Jumat: Luangkan Waktu untuk Ibumu

Berikut ini contoh naskah khotbah Jumat dengan judul Luangkan Waktu untuk Ibumu. Lengkap khutbah pertama dan kedua.

TRIBUNNEWS.COM/TRIBUNNEWS.COM/LENDY RAMADHAN
Ilustrasi - Simak contoh naskah khutbah Jumat berjudul Luangkan Waktu untuk Ibumu. 

TRIBUNNEWS.COM - Simak contoh naskah khotbah Jumat dalam artikel ini.

Khotbah Jumat merupakan ceramah atau pidato yang disampaikan khotib kepada jamaah sebelum shalat Jumat.

Di dalam khotbah berisi pesan atau nasihat untuk mempertebal iman dan taqwa kepada Allah SWT.

Berikut naskah khotbah Jumat berjudul Luangkan Waktu untuk Ibumu yang disusun oleh M. Taufiq Affandi, S.H.I., M.Sc.,.

Beliau merupakan dosen di Universitas Darussalam Gontor.

Baca juga: Puasa Senin Kamis: Bacaan Niat Puasa, Doa Berbuka Puasa dan Manfaatnya

Luangkan Waktu untuk Ibumu

Khotbah pertama

إِنّ الْحَمْدَ ِللهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ

الحمد لله رب العالمين القائل : وَوَصَّیۡنَا ٱلۡإِنسَـٰنَ بِوَٰلِدَیۡهِ حَمَلَتۡهُ أُمُّهُۥ وَهۡنًا عَلَىٰ وَهۡنٍ وَفِصَـٰلُهُۥ فِی عَامَیۡنِ أَنِ ٱشۡكُرۡ لِی وَلِوَٰلِدَیۡكَ إِلَیَّ ٱلۡمَصِیرُ

أَشْهَدُ أَنْ لاَ إِلهَ إِلاّ اللهُ وَأَشْهَدُ أَنّ مُحَمّدًا عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ

وَالصَّلاَةُ وَالسَّلاَمُ عَلَى أَشْرَافِ الأَنْبِيَاءِ وَالمرْسَلِيْنَ نَبِيِّنَا مُحَمَّدٍ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ أَجْمَعِيْنَ

أما بعدُ فيا عباد الله أوصيكم وإيّاي نفسي بتقوى الله حقّ تقاته فقد فاز المتقون.

Amma ba’du …

Hadirin Jamaah Shalat Jumat yang insyaAllah selalu berada dalam naungan rahmat Allah SWT

Tak henti-hentinya kita panjatkan puja dan puji syukur kepada Allah SWT yang telah memberikan kita karunia iman dan Islam; nikmat yang teramat besar yang Allah karuniakan kepada hamba-Nya. Semoga kita selalu mendapatkan hidayah-Nya serta berada dalam keadaan Iman dan Islam hingga akhir hayat kita.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved