Kamis, 2 Oktober 2025

SBMPTN 2020

Jadwal Baru UTBK-SBMPTN 2020, Berikut Protokol Pelaksanaan bagi Peserta

Simak jadwal baru UTBK-SBMPTN 2020, simak protokol pelaksanaan bagi peserta.

Portal.ltmpt.ac.id
Halaman utama portal LTMPT - Simak jadwal baru UTBK-SBMPTN 2020, simak protokol pelaksanaan bagi peserta. 

Adanya pengurangan mata ujian maka juga akan mengurangi waktu yang dibutuhkan bagi peserta untuk mengikuti UTBK.

2. Hanya 2 (dua) sesi dalam sehari.

Dalam rangka melindungi dan menjaga keselamatan semua pihak maka dilakukan pengurangan sesi.

Pelaksanaan UTBK yang awalnya adalah 4 sesi dalam sehari diganti menjadi 2 sesi dalam satu hari.

Sesi 1: pukul 09.00 - 11.15 WIB/WITA

Sesi 2: pukul 14.00 - 16.15 WIB/WITA

3. Tahun ini dilakukan penyebaran lokasi test ke berbagai daerah.

4. Pelaksanaan UTBK 2020 ini 100 persen mematuhi protokol kesehatan untuk menghentikan persebara Covid-19.

Berikut jadwal pelaksanaan UTBK-SBMPTN 2020 per hari:

Sesi pertama

09.00 - 09.05 WIB Peserta Masuk Ruang Ujian

09.05 - 09.25 WIB Pemeriksaan Identitas Dokumen

09.25 - 09.30 WIB Latihan

09.30 - 11.15 WIB Tes Potensi Skolastik (PTS)

Sesi kedua

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved