Kamis, 2 Oktober 2025

Virus Corona

Dirut BRI Pastikan Karyawan Huawei Tidak Terjangkit Virus Corona Tapi Hanya Radang Tenggorokan Biasa

Direktur Utama PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Sunarso memastikan rumor soal adanya orang yang terjangkit virus corona di Gedung BRI tidak benar

Penulis: Reza Deni
Editor: Adi Suhendi
Tribunnews.com/ Reza Deni
Dirut BRI Sunarso di kantornya, Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Selatan, Kamis (23/1/2020) 

Kepala Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas I Bandara Soekarno-Hatta, Anas Maruf mengatakan, semua pintu masuk negara sudah disiapkan termoscanner.

Baca: Dalam Rapat Paripurna DPR, Andre Rosiade Kritik Rencana Pencabutan Subsidi Gas 3 Kg

”Dalam kondisi rutin seluruh kedatangan internasional semua selalu dilakukan pemeriksaan termoscanner meskipun tidak ada penyakit yang diwaspadai," ucapnya.

"Kalau ada penyakit yang diwaspadai maka kita tingkatkan pengamanannya,” sambung Anas.

Diketahui, sejak 31 Desember 2019 sampai 5 Januari 2020, di Kota Wuhan, Cina, terdapat 59 kasus dengan gangguan pernapasan (pneumonia) dan dirawat di rumah sakit.

Tujuh orang dalam kondisi kritis dan dua orang meninggal pada tanggal 16 dan 17 Januari 2020.

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved