Prakiraan Cuaca
Info BMKG: Peringatan Dini Gelombang Tinggi Capai 6 M di Perairan Selatan Jawa, Berlaku 3-5 Agustus
Simak peringatan dini gelombang tinggi capai 6 meter, di antaranya Perairan Selatan Jawa. Berlaku mulai 3 hingga 5 Agustus 2019.
Penulis:
Sri Juliati
Editor:
Muhammad Nursina Rasyidin
setkab.go.id
ILUSTRASI gelombang tinggi - Info BMKG: Peringatan Dini Gelombang Tinggi Capai 6 M di Perairan Selatan Jawa Berlaku 3-5 Agustus
- PERAIRAN UTARA KEP. HALMAHERA
- LAUT SAWU
- SAMUDERA PASIFIK UTARA HALMAHERA HINGGA PAPUA BARAT
- LAUT TIMOR SELATAN NTT
Tinggi gelombang 2.50 - 4.0 m (Tinggi) berpeluang terjadi di:
- PERAIRAN UTARA SABANG
- LAUT TIMOR SELATAN NTT
- PERAIRAN BARAT ACEH
- SAMUDERA HINDIA SELATAN JAWA HINGGA NTT
- PERAIRAN BARAT P. SIMEULUE HINGGA KEP. MENTAWAI
- PERAIRAN TIMUR KEP. WAKATOBI
- PERAIRAN BENGKULU HINGGA BARAT LAMPUNG
- PERAIRAN SELATAN P. BURU
- SAMUDERA HINDIA BARAT SUMATRA
- LAUT BANDA
- SELAT SUNDA BAGIAN SELATAN