Lirik Lagu
Terjemahan Lirik Lagu Have A Nice Day - Bon Jovi: Shining Like A Diamond, Rolling with The Dice
Berikut ini terjemahan lirik lagu Have A Nice Day dari Bon Jovi yang rilis pada tahun 2005 lalu
Chorus:
Ooh, if there′s one thing I hang onto
Ooh, jika ada sebuah hal yang bisa
That gets me through the night
Membuatku berfikir sepanjang malam
I ain't gonna do what I don′t want to
Ku tak akan melakukan apa yang aku tak ingin lakukan
I'm gonna live my life
Aku akan hidup dengan kehidupanku
Shining like a diamond, rolling with the dice
Bersinar seperti permata, berputar seperti dadu
Standing on the ledge, I show the wind how to fly
Berdiri pada ujung papan, memperlihatkan angin cara terbang
When the world gets in my face
Saat dunia menghadapku
I say, have a nice day
Saya katakan, semoga harimu menyenangkan
Have a nice day
Semoga hari menyenangkan
Chorus:
Oh, oh, if there's one thing I hang onto
Oh, oh, jika ada satu hal yang saya pegang
That gets me through the night
Membuatku berfikir sepanjang malam
I ain′t gonna do what I don′t want to
Ku tak akan melakukan apa yang aku tak ingin lakukan
I'm gonna live my life
Aku akan hidup dengan kehidupanku
Shining like a diamond, rolling with the dice
Bersinar seperti permata, berputar seperti dadu
Standing on the ledge, I show the wind how to fly
Berdiri pada ujung papan, memperlihatkan angin cara terbang
When the world gets in my face
Saat dunia menghadapku
I say, have a nice day
Saya katakan, semoga harimu menyenangkan
Have a nice day, have a nice day
Semoga harimu menyenangkan, semoga harimu menyenangkan
When the world keeps trying to drag me down
Ketika dunia terus mencoba menarikku jatuh
Gotta raise my hands, gonna stand my ground
Harus mengangkat tangan, akan berdiri tegak
I say, hey, have a nice day
Saya katakan, hai, semoga harimu menyenangkan
Have a nice day, have a nice day
Semoga harimu menyenangkan, semoga harimu menyenangkan
(Tribunnews.com)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.