Jumat, 3 Oktober 2025

Fakta-Fakta Aksi 411, Tokoh yang Hadir hingga Shalat Magrib di Tengah Guyuran Hujan

Fakta-fakta demonstasi bertajuk Aksi Bela Rakyat (AKBAR) 411 di kawasan Patung Kuda, Jakarta Pusat, Jumat (04/11/2022).

Penulis: Daryono
Kolase Tribunnews
Fakta-fakta aksi 411 hari ini, Jumat (4/11/2022), 

Dengan penampakan hampir serupa, mereka terlihat khusyuk menjalankan salah satu kewajiban umat muslim itu.

4. Seorang provokator diamankan

Aksi 411 sempat diwarnai diamankannya seorang provokator hingga nyaris terjadi kericuhan. 

Hal itu terjadi saat hujan telah mengguyur sekitar pukul 17.00 WIB. 

Tak berselang lama, panitia aksi pun mengamankan sang provokator.

"Sudah diamankan provokatornya. Kembali ke posisi masing-masing," teriak orator aksi dari atas mobil komando utama.

Adanya provokator itu dibenarkan oleh Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Komarudin. 

Setelah didalami oleh pihaknya, provokasi ini terjadi akibat kesalahan di dalam pihak internal massa aksi.

"Tadi memang diduga ada provokator namun setelah kami dalami dan kita cek langsung ternyata hanya salah paham di kalangan mereka, antar mereka sendiri," ujar Komarudin kepada awak media, Jumat (04/11/2022), sebagaimana diberitakan Tribunnews.com

"Jadi bukan orang dari luar, sudah kita pastikan bahwa itu bukan orang dari luar hanya salah komunikasi saja," tambahnya.

Baca juga: Diguyur Hujan Deras, Massa Aksi 411 Tunaikan Salat Magrib Beralaskan Aspal Jalan

Dijelaskan lebih lanjut oleh Komarudin, kesalahpahaman ini disebabkan karena adanya massa aksi yang hendak pulang lebih cepat, tapi di satu sisi ada massa lainnya yang masih hendak bertahan.

"Tadi ada di antara mereka mungkin yang sebagian ingin mengajak pulang ya, itu yang sempat kami dengar sedikit, namun ada sebagian lagi yang mengatakan suruh bertahan," jelas Komarudin.

5. Massa membubarkan diri selepas magrib

Selepas menunaikan shalat Magrib, massa aksi 411 akhirnya membubarkan diri. 

Meski demikian, sebelumnya sempat terjadi gesekan dengan kepolisian. 

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved