Identitas Mayat dalam Kontainer di Tangerang Misterius, Ciri Tato Gambar Bunga Mawar di Bahu Kiri
Polisi pun membuat selebaran berisi ciri-ciri korban dan pakaian yang digunakan saat pertama kali ditemukan
Editor:
Eko Sutriyanto
HO
Mayat tanpa identitas terbungkus boks kontainer plastik dengan kondisi kaki terikat tambang rapat-rapat ditemukan mengambang di Kali Cadas, Jalan Kali Bayur RT/RW 03/07, Kelurahan Periuk Jaya, Kecamatan Periuk Kota Tangerang, Jumat (19/8/2022).
Walau tidak menyebutkan jumlahnya, Zain mengatakan kalau ada beberapa warga yang melaporkan kehilangan anggota keluarganya ke Polres Metro Tangerang Kota.
"Ini sudah ada beberapa orang yang mengadu keluarganya yang hilang, tapi tetap harus tunggu DNA," sambungnya.
Artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul Identitas Mayat Terbungkus Boks Kontainer di Kali Tangerang Masih Misteri, Polisi Tunggu Hasil DNA