Sabtu, 4 Oktober 2025

Penyebaran Paham Radikal Terorisme itu Sendiri Bisa Masuk Dari Mana Saja kata Suhardi Alius

Suhardi Alius, MH mengatakan inti dari sebuah organisasi atau perusahaan itu tentu terletak ada pada Sumber Daya Manusia (SDM)-nya.

Editor: Toni Bramantoro
ist
Suhardi Alius usai memberikan pembekalan yang berlangsung di Pusat Kepemimpinan Wikasatrian milik PT Wijaya Karya (Persero), Megamendung, Bogor, Selasa (26/3/2019) siang. 

“Sekarang kita perlu Komitmen apa yang dijelaskan oleh Kepala BNPT ke seluruh Direktur SDM hari ini dan para CEO BUMN beberapa waktu yang lalu knowledge tentang radikalisme dan terorisme ini  pun sebelumnya kita tidak punya. Sehingga acara hari ini dan beberapa hari yang lalu itu adalah komitmen kita semua atas perintah dari bu Menteri BUMN dan akan kita implementasikan supaya radicalism di lingkungan kita tertanggulangi,” ujarnya memgakhiri.

Seperti diketahui, acara BUMN Human Capital Managemen Great Leader Camp ini diikuti sebanyak 153 peserta yang terdiri dari para Direktur SDM dari seluruh BUMN dan Direktur SDM dari beberapa anak perusahaan BUMN. Selain itu acara ini juga diikuti oleh beberapa pejabat dari Kementerian BUMN. 

Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved