Kamis, 2 Oktober 2025

Kelakuan Bejat Sang Ayah Terhadap Anak Sulungnya Terbongkar Gara-gara Video

Masyarakat Kota Komba, Manggarai Timur dihebohkan oleh peristiwa pemerkosaan yang dilakukan ayah terhadap anak kandungnya.

Penulis: Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana

LK mengalami nasib malangnya itu secara berturut-turut pada Juni hingga Oktober 2017.

Siswi kelas X SMK itu diancam ayahnya, jika tidak menuruti, biaya pendidikannya tidak akan dibiayai.

MM mengakui perbuatan nekatnya dengan dalih bahwa dirinya dirasuki setan.

Dirinya telah ditetapkan sebagai tersangka dan dijebloskan ke sel tahanan Polsek Kota Komba. (TribunVideo.com/Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana)

Sumber: Tribun Video
Rekomendasi untuk Anda
AA

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved