Pakai Tiket Gelang, Naik KRL Lebih Praktis
Lebih dari setahun PT KAI Commuter Jabodetabek (KCJ) memberlakukan sistem tiket elektronik.
Editor:
Hendra Gunawan
Warta Kota/Dwi Rizki
Untuk meningkatkan layanan, e-ticketing KRL Commuterline kini menggunakan gelang tangan
KRL Jabodetabek kini memiliki jumlah transaksi e-ticketing tertinggi untuk jasa transportasi di Indonesia.
Diharapkan, pengembangan teknologi pada perangkat e-ticketing bisa mendukung target pelayanan 1,2 juta penumpang per hari di tahun 2019.
PT KCJ sendiri hingga tahun 2014, telah membeli 664 unit KRL untuk melayani jumlah pengguna yang terus bertambah. Sementara setiap harinya, PT KCJ mengoperasikan 757 perjalanan KRL. (Agustin Setyo Wardani)